Minggu, April 2, 2023

PPP

SMRC: PPP DAN PAN BELUM EFEKTIF MENARIK DUKUNGAN PEMILIH YANG PUAS PADA KINERJA JOKOWI

Siaran Pers 4 SAIFUL MUJANI RESEARCH AND CONSULTING (SMRC) Jakarta, 22 Desember 2022 Sebagai partai pendukung pemerintah, Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Partai Amanat Nasional (PAN) belum efektif menarik dukungan yang besar dari pemilih yang puas dengan kinerja Jokowi. Demikian temuan survei terbaru...

SMRC: PPP DAN PAN BELUM EFEKTIF MENARIK SUARA PEMILIH CAPRES

Siaran Pers 3 SAIFUL MUJANI RESEARCH AND CONSULTING (SMRC) Jakarta, 22 Desember 2022 Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Partai Amanat Nasional belum efektif menarik suara pemilih calon presiden. Demikian temuan survei terbaru Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) bertajuk “Anies Naik, Nasdem...

SAIFUL MUJANI: SWING VOTERS MASIH BESAR, PDIP DAN DEMOKRAT STABIL, PAN DAN PPP TERANCAM

Siaran Pers SAIFUL MUJANI RESEARCH AND CONSULTING (SMRC) Jakarta, 1 September 2022 Fenomena swing voters atau pemilih yang bisa berpindah dari satu partai ke partai lain masih cukup besar di Indonesia. Pemilih swing ini bisa mengubah komposisi dukungan partai-partai politik di Indonesia...

SAIFUL MUJANI: PENGARUH RELIGIUSITAS DALAM POLITIK INDONESIA TERBATAS

Siaran Pers SAIFUL MUJANI RESEARCH AND CONSULTING (SMRC) Jakarta, 25 April 2022) Religiusitas warga memiliki pengaruh dalam pilihan politik, tapi terbatas. Demikian dikemukakan ilmuan politik, Prof. Saiful Mujani, pada program Bedah Politik episode “Apakah Agama Penting dalam Pilihan Politik?” yang tayang...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Wakil Rakyat atau Wakil “Ibu”? Nasib RUU “Anti Korupsi” yang Terkatung-katung

Oleh: *Andre Vincent Wenas* Siapa “ibu” yang dimaksud oleh Bambang Pacul (Bambang Wuryanto) dari PDIP dalam rapat di DPR RI...
- Advertisement -spot_img